Lebih Baik Kehilangan Masa Muda Dari Pada Kehilangan Masa Depan

Lebih Baik Kehilangan Masa Muda Dari Pada Kehilangan Masa Depan - Kesuksesan merupakan sesuatu hal yang diidam-idamkan semua orang, terlebih para anak muda yang behasrat tinggi untuk menggapainya. Namun, Tentu saja tidak akan semudah itu menggapainya bila tidak ada dibarengi dekat tekad dan usaha serta kerja keras.


"Lebih baik Kehilangan Masa Muda Dari Pada Kehilangan Masa Depan"


Mungkin dengan beberapa contoh anak muda dibawah ini bisa menginspirasikan kita-kita yang menjadi salah satu dari Anak Muda Sukses yang berumur dibawah 25 tahun.

1. Lanbertus Darian ( 22 tahun )


Lebih Baik Kehilangan Masa Muda Dari Pada Kehilangan Masa Depan


Lanbertus Darian yang biasa disapa dengan Darian merupakan salah satu Anak muda yang terbilang sukses, Masih berusia 22 tahun, Darian mampu meraup omset sebesar 295 juta per bulan.
Lalu Dia pun melebarkan sayapnya dengan menanam saham sebesar 25% di perusahaan peralatan rumah tangga yang bernama PT. Trijaya Mekar Mandiri. Dan Darian juga memiliki merk dagang sendiri untuk produk cairan pembersih kamar mandi. Kini Darian menjadi founder Komunitas Bisnis Anak Muda.

2. Yasa Singgih ( 22 tahun )


Lebih Baik Kehilangan Masa Muda Dari Pada Kehilangan Masa Depan


Yasa Singgih yang biasa dipanggil Yasa, Anak muda yang baru berusia 22 tahun terjun ke dunia Clothing Bisnis, Dia mampu membuktikan bahwa usaha yang berbasis Fashion Pria yang diberi label Men`s Republic sanggup meraup keuntungan cukup besar. Diperkirakan Yasa bisa meraup omset sebesar 300 juta rupiah per bulannya. Yasa pun masuk dalam golongan pengusaha muda pada majalah Forbes dalam kategori Retail & Ecommerce.

3. Adrianus Vito Sinaga ( 22 tahun )


Lebih Baik Kehilangan Masa Muda Dari Pada Kehilangan Masa Depan


Anak muda yang satu ini lahir di Jakarta, 8 Oktober 1993. ya, Dia adalah Adrianus Vito Sinaga. Pemuda yang masih berusia 22 tahun ini sekarang menetap di Kota Medan dan menjadi salah satu anak muda yang sukses dibawah umur 25 tahun. Vito yang mengawali bisnis dengan Berjualan Online ini juga mempunyai Outlet fisik dibeberapa kota Medan. Vito yang diperkirakan mampu menggarap omset sekitar 200 juta rupiah perbulan.

4. Hamzah Izzulhaq ( 23 Tahun )


Lebih Baik Kehilangan Masa Muda Dari Pada Kehilangan Masa Depan


Untuk seorang pengusaha sukses, Usia nya masih tergolong sangat muda yaitu 23 Tahun. Ya, Dia adalah Hamzah Izzulhaq, Pria kelahiran Jakarta, 26 april 1993 ini mempunyai usaha Franchiseprogram bimbingan pelajar "Bintang Solusi Mandiri". Selain itu, Hamzah juga memiliki bisnis Sofabed. Diperkirakan Hamzah dapat meraup omset sebesar 360 juta rupiah perbulan. Dia kini memiliki Bisnis resmi berbasis hukum dengan nama CV. Hamasa Indonesia. Konon Hamzah juga meminta izin orangtuannya untuk menjual mobil ayahnya sebagai tambahan modal untuk bisnisnya.

5.  Arief Widhiyasa ( 24 tahun )


Lebih Baik Kehilangan Masa Muda Dari Pada Kehilangan Masa Depan


Game yang biasanya didominasi anak laki-laki ini juga bisa menghasilkan uang lho. Buktinya Arief Widhiyasa mampu menjadi seorang pengusaha game. Perjuangan Arief mendirikan Agate Studio sudah sukses menghasilkan 100 lebih games baik untuk personal komputer maupun untuk perangkat Mobile. Bisnis ini juga mampu meraup omset yang cukup besar.

Kesuksesan berasal dari usaha dan juga tekad yang sungguh-sungguh yang dengan dibarengi  kerja keras, Semoga beberapa pengusaha muda sukses di indonesia bisa menjadi contoh dan Motivasi anak muda Indonesia Sekarang untuk menggapai kesuksesan di masa muda ya.

Baca Juga Artikel : Perlombaan Makan KFC 5 Menit Berhadiah Rp 5 Milliar Berakhir Tewasnya Peserta




Lihat juga



Sekian Postingan tentang, Lebih Baik Kehilangan Masa Muda Dari Pada Kehilangan Masa Depan, Menurut teman- teman bagaimana? ayo sharing komentar teman- teman di bawah ini, dan mudah-mudahan kali ini bisa memberi wawasan dan manfaat pada untuk teman - teman semuanya.

Terima kasih sudah membaca artikel yang berjudul Lebih Baik Kehilangan Masa Muda Dari Pada Kehilangan Masa Depan dan artikel ini url permalinknya adalah http://sapaanberita.blogspot.com/2016/03/lebih-baik-kehilangan-masa-muda-dari.html Semoga artikel ini sangat bermanfaat, Jangan lupa untuk Share ke teman dekat Anda

Related Posts

Lebih Baik Kehilangan Masa Muda Dari Pada Kehilangan Masa Depan
4/ 5
Oleh

Berlangganan Via E-mail

Suka Berita/Artikel kami? mari berlanggan lewat Email, saat update Berita/ Posting akan masuk ke email anda.